-->

Cara Mendapatkan BackLink Berkualitas Organic Untuk Seo

Apa itu backlink dan bagaimana cara mendapatkan backlink yang berkualitas untuk seo, apakah backlink penting untuk seo, bagaimana cara kerja backlink untuk blog.

Pertanyaan-pertanyaan seperti di atas yang paling sering di tanyakan oleh para blogger pemula khususnya grup blogger facebook / group forum blogger di telegram.

Saking pentingnya backlink ini tidak jarang banyak orang yang mengeluarkan duit untuk membeli jasa backlink.

Apa Itu BackLink

BackLink Berkualitas
BackLink Berkualitas 
Backlink jika di artikan kedalam bahasa indonesia merupakan link yang kembali atau tautan kembali.

Jadi backlink merupakan jalinan sebuah situs untuk memperkuat referensi tulisan yang sudah dibuat  berdasarkan referensi.

Contoh backlink : kesempatan ini saya membuat postingan tentang apa itu backlink dan cara mendapatkan backlink.

Perhatikan pada link yang ada di atas. Itu merupakan backlink yang saya berikan kepada blog "klik seo" dikarenakan postingan mengenai backlink cukup komplite dalam membahasnya. 

Cara Kerja Backlink 

Sekarang saya akan menjelaskan cara kerja backlink tersebut kenapa penting untuk blog dan seo. 

Perhatikan pada contoh kasus backlink di atas. secara otomatis ketika saya memberi link keluar pada situs lain itu akan memperkuat tulisan yang saya buat dihadapan google bahwanya tulisan ini saya buat berdasarkan beberapa referensi. 

Di pembahasan backlink ini tidak butuh panjang lebar untuk menjelaskan kepada serch engine google bahwasanya artikel backlink ini di buat berdasarkan referensi dan bukan artikel asal-asalan atau yang di karang.

Jadi tujuan dari suatu backlink itu untuk memperkuat postingan yang sudah dibuat di hadapan google bahwasanya informasi yang anda berikan akurat berdasarka referensi dari beberapa situs lainya yang anda sempuranakan pada tulisan terbaru.

Macam Macam Backlink 

Yang perlu anda ketahui ada 2 macam atau type backlink. 

1. Backlink do follow

Merupakan backlink yang di ikuti, dalam artian kamu menyuruh orang yang membaca atau crawl goole untuk merayapi link yang sudah kamu buat tadi. 

Contoh : 
Seperti contoh backlink yang sudah saya buat di postingan ini merupakan backlink do follow pada klik seo.

yang artinya saya telah menyuruh google untuk merayapi isi postingan dari blog "klik seo" yang sudah membuat postingan tentang backlink. 

2. Backlink no follow 

Merupakan backlink yang direkomendasikan kepada manusia saja, tidak kepada google boot.

Backlink no follow ini memilki atribut perintah untuk menyuruh google tidak usah merayapi atau mengcrwl link yang sudah sebutkan ditulisan ini.

Adabanyak faktor backlink dofollow dikeluarkan oleh para blogger, salah satunya dikarenakan postingan yang ada di halaman pageone tersebut copas. 

Cara Mendapatkan Backlink Berkualitas Untuk Seo 

Bagaiman blog saya bisa mendapatkan backlink yang berkualitas sehingga bisa mendapatkan backlink organik yang akan mendongkrak seo pada blog?

1. Dapatkan Backlink Yang Sehat  

Saat anda mendapatkan banyak backlink bukan berati blog yang sudah ada kelola sudah sukses mendapatkan backlink dari banyak blog.

Hal yang harus juga perhatikan adalah kulitas dari banyaknya backlink tersebut. Apakah backlink sehat, atau backlink spam yang ada pada blog anda.

Backlink terbaik bisa anda dapatkan hanya dengan "cara membuat postingan yang berguna dan bermanfaat serta jelas berdasarkan teori tentang apa yang sudah anda bahas"  loh trus backlinkya dari mana?

Backlink terbaik adalah backlink yang tidak di buat buat-buat melainkan memang dari seorang penulis blogger yang suka relawan memberikan backlink ke postigan kita.

2. Buat Backlink Sendiri 

Jika memang kamu rasa untuk mendapatkan backlink yang berkualitas terbaik seperti nomer 1 sangat susah.

kamu bisa mendapatkan backlink dengan cara yang nomer 2 ini.
  1. Buat blog dengan nice yang sama   
  2. Gunakan domain top level (.com .id .org dll)
  3. Beli domain di tempat penyedia hosting yang berbeda 
  4. Buat konten yang sama
  5. Tanam backlink di blok yang sudah anda buat 
Yang perlu anda ketahui ketika membangun backlink untuk blog yang anda kelola idealnya
  1. Domain yang anda gunakan sudah berusia 3 bulan lebih 
  2. Postigan yang sudah anda buat baik pemberi backlink / penerima backlink artikel original bukan hasil copy paste 
  3. idealnya postingan yang menerima backlink 3 sampai 5 hari
itulah tutorial yang bisa saya berikan di pembahasan Apa Itu Backlink dan bagaimana Cara Mendapatkan BackLink Berkualitas Organic Untuk Seo. 

jika ada yang perlu di pertanyakan silakan sisipkan komentar di postingan ini agar kami dapat meyempurnakan tulisan ini.